Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2021

GURU PENGGERAK MENGINSPIRASI MURID DAN KAWAN

Gambar
Zoom pembiasaan pagi : tadarus, ikrar dan doa sebelum PTS. Apa arti guru Penggerak?           Jadi guru tentu saja mulia, karena guru adalah sosok panutan bagi murid juga masyarakat. Lalu apa bedanya dengan guru penggerak ?. Guru penggerak menurut buku “ Guru Penggerak”  karya Wijaya Kusuma dan Tuti Alawiyah ada 245 makna namun pada intinya ada kesamaan dan dapat dibuat suatu definisi bahwa guru penggerak adalah pemimpin pembelajaran yang mendorong tumbuh kembang murid secara holistik, aktif, dan proaktif dalam mengembangkan pendidik lainnya, untuk mengimplementasikan pembelajaran yang berpusat pada murid sertamenjadi teladan dan agen transpormasi ekosistem pendidikan untuk mewujudkan profil pelajar pancasila. Siapa guru penggerak ? Mengajari guru lainnya buat akun Blog. Semua guru berpeluang menjadi guru penggerak. Dengan persyaratan ia dapat memenuhi 5 persyaratannya : 1.       Menggerakan komuni...

2012 akankah kiamat

Gambar
                                   wallahu a'lam .....                                                                     hanya allah saja yang tahu ......

JUDUL TESIS DIAHITIN MUHAROMAH, M.Pd T

Gambar
PENGARUH PEMBELAJARAN MATEMATIKA MENGGUNAKAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE (TPS) DAN GROUP INVESTIGATION (GI) TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS 3 SD ISLAM AL-AZHAR 10 SERANG (Studi Eksperimen Siswa Kelas 3 SD Islam Al-Azhar 10 Serang) PROPOSAL TESIS Disusun untuk memenuhi tugas akhir pada Program Pascasarjana Universitas Sultan Ageng Tirtayasa Disusun Oleh: Nama                : Diah Titin Muharamah NIM                 : 2321090155 Program Studi   : Teknologi Pembelajaran (TPm) PROGRAM STUDI TEKNOLOGI PEMBELAJARAN PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA 2011

LANDASAN EVALUASI KURIKULUM

Gambar
Latar Belakang Kurikulum sebagai komponen terpenting dalam pendidikan, seyogyanya harus dikembangkan sesuai dengan kebutuhan dan tujuan pendidikan. Karena akan berdampak pada pelaksanaan pengembangan kurikulum itu sendiri dan berdampak pula bagi tercapai tidaknya tujuan kurikulum. Untuk mengetahui berhasil atau tidaknya tujuan dari pengembangan dan  pelaksanaan kurikulum, dibutuhkan sebuah kegiatan penilaian berupa kegiatan evaluasi yang dapat membantu pengembang kurikulum untuk mengetahui kelemahan dan kelebihan pelaksanaan kurikulum. Evaluasi kurikulum sebagai usaha sistematis mengumpulkan informasi mengenai suatu kurikulum untuk digunakan sebagai pertimbangan mengenai nilai dan arti dari kurikulum dalam suatu konteks tertentu, dalam pelaksanaannya harus mengacu dan berpijak pada landasan/ pedoman dasar untuk mengarahkan kegiatan evaluasi. Landasan dinilai memiliki kedudukan utama dalam kegiatan evaluasi kurikulum. Karena tanpa adanya sebuah landasan maka suatu kegiatan evaluasi ...